Stasiun MRT Lebak Bulus Grab

Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Terminus Lin Utara–Selatan Fatmawati Indomaret
Layanan penghubung
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Underpass Lebak Bulus
Perjalanan satu arah
Koridor 8
Terminus
transit di Lebak Bulus
Pondok Pinang
menuju Pasar Baru
Diagram lintasan stasiun
Legenda
ke Fatmawati Indomaret
 
halaman stabling
rangkaian MRT
 
 
ke gudang sarana
dan pemeliharaan
 
Lokasi pada petaPeta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stasiun MRT Lebak Bulus Grab (LBB) adalah sebuah stasiun moda raya terpadu yang menjadi terminus selatan dari Jalur Utara–Selatan MRT Jakarta. Stasiun ini terletak di Lebak Bulus, Cilandak, Jakarta Selatan dan hanya memiliki dua jalur kereta api, keduanya merupakan sepur lurus. Lokasi stasiun ini berada tidak jauh dari Terminal Lebak Bulus. Pengguna MRT Jakarta juga dapat melanjutkan perjalanan dengan layanan Koridor 8 Transjakarta melalui Halte Lebak Bulus. Terdapat Depo MRT Lebak Bulus di sebelah selatan stasiun ini sebagai tempat perawatan sarana kereta MRT Jakarta, yang terletak di atas lahan bekas Stadion Lebak Bulus.

Pada Maret 2019, Grab membeli hak penamaan Stasiun MRT Lebak Bulus. Dilansir dari IDX Channel, Grab membayar senilai 33 miliar rupiah untuk hak penamaan stasiun ini.[1] Selain menyematkan namanya di stasiun, Grab juga membangun halte ojek daring di pintu masuk stasiun.[2]

Denah stasiun

L3
Peron
Peron sisi, pintu terbuka di sisi kiri
Peron 1 Jalur Utara–Selatan menuju Bundaran HI (→)
Peron 2 Jalur Utara–Selatan menuju Bundaran HI (→)
Peron sisi, pintu terbuka di sisi kanan
L2 Concourse Pintu tiket, mesin tiket, loket, dan kios retail
L1 Jalan Pintu masuk dan keluar, Stasiun BRT Lebak Bulus

Galeri

  • Keramaian di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
    Keramaian di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
  • Kereta MRT Jakarta di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
    Kereta MRT Jakarta di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
  • Kereta MRT Jakarta tiba di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
    Kereta MRT Jakarta tiba di Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
  • Tampak Depo MRT Lebak Bulus, 2019
    Tampak Depo MRT Lebak Bulus, 2019
  • Tampak depan Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
    Tampak depan Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
  • Papan nama Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019
    Papan nama Stasiun MRT Lebak Bulus, 2019

Referensi

  1. ^ Nadya, Kurnia (2023-12-17). "Intip Daftar Harga Naming Rights Stasiun MRT, Lebak Bulus Grab Termahal?". IDX Channel. Diakses tanggal 2024-09-04. 
  2. ^ Silaban, Martha Warta (2019-03-29). "Grab Sebut Peroleh Hak Penamaan di Stasiun MRT Lebak Bulus". Tempo (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-09-04. 

Pranala luar

  • Stasiun Lebak Bulus Grab di situs MRT Jakarta.
  • l
  • b
  • s
Utara–Selatan
Fase 2A
  • Kota
  • Glodok
  • Mangga Besar
  • Sawah Besar
  • Harmoni
  • Monas
  • Thamrin
Fase 2B
  • Ancol
  • Gunung Sahari
  • Mangga Dua
Stasiun yang bertuliskan miring tidak beroperasi atau dalam pembangunan


Ikon rintisan

Artikel bertopik MRT Jakarta ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s