Male Voice

  • Pop
  • pop remaja
  • R&B
  • Soul
  • akapela
Tahun aktif1989 - sekarangLabel
  • Harpa
  • Supranada
Anggota
  • Umam Tidrieza
  • Abdurochman
  • Desferi
  • Julian Dicky Ismail

Male Voices atau yang dikenal dengan Malevo merupakan grup vokal pria asal Indonesia yang dibentuk pada tahun 1989 terdiri dari Umam Tidrieza, Abdurochman 'Omath', Desferi, dan Julian Dicky Ismail. Sepanjang kariernya, Male Voices telah merilis sebanyak tiga album studio.[1][2]

Diskografi

Album

Album studio
Tahun Album Singel Ref.
1994 Kesungguhan
  • "Kesungguhan"
  • "Cinta Dua Kali"
  • "Coba-Coba"
  • "Sadarlah Kawan"
  • "Untukmu Sahabat"
  • "Seandainya Saja"
  • "Cobalah Mengerti"
  • "Untuk Apa"
  • "Wanita"
  • "Masih Ada Jalan"
1995 Haruskah?
  • "Haruskah?"
  • "Jumpa Pertama"
  • "Sekedar Bicara"
  • "Bukan Hanya Cinta"
  • "Aku Masih Menunggu"
  • "Yang Terbaik"
  • "Siapa Sangka"
  • "Kasmaran"
1997 Putri Biru
  • "Putri Biru"
  • "Ku Punya Cinta"
  • "Biarkan Berlalu"
  • "Satu Cinta"
  • "Ku Kira"
  • "Gadis Pujaan"
  • "Kenangan"
  • "Sesal"
  • "Cinta"
  • "Kita Masih ada Waktu"

Karya kolaborasi

  • "Kepada Kesangsian" (1992, dari album Dengan Menyebut Nama Allah)

Referensi

  1. ^ Agency, ANTARA News. "Male Voice coba tunjukkan kembali eksistensinya di jagat musik". Antara Jateng. Diakses tanggal 2022-05-28. 
  2. ^ Harjito, M. Fandi. "Lagu Lawas Putri Biru Male Voice Indonesia yang Pernah Hits Era 90'an Itu Ternyata Ada Kisah Ajaib". Bangbara. Diakses tanggal 2022-05-28. 

Pranala luar

  • Male Voice di Instagram
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
  • MusicBrainz artist