Heliconia psittacorum

Wikispecies mempunyai informasi mengenai Heliconia psittacorum.
Heliconia psittacorum
Heliconia psittacorum webus Edit nilai pada Wikidata

Kolase bunga Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
SuperkerajaanEukaryota
KerajaanPlantae
DivisiTracheophytes
OrdoZingiberales
FamiliHeliconiaceae
GenusHeliconia
SpesiesHeliconia psittacorum webus Edit nilai pada Wikidata
L. f.


Heliconia psittacorum (Heliconia psittacorum webus) adalah spesies tanaman hias berbunga yang berasal dari Karibia dan Amerika Selatan.[1][2][3]

Manfaat

Tanaman hias ini memiliki keunikan. Tanaman ini mempunyai kemampuan menyerap berbagai polutan seperti karbon monoksida atau gas buang kendaraan bermotor dan pembakaran sampah, sehingga berperan dalam perbaikan lingkungan.[4]

Galeri

  • (Arya) Heliconia psittacorum di area parkir hotel citradream Cirebon 2019 0.jpg
  • (Arya) Heliconia psittacorum di area parkir hotel citradream Cirebon 2019 2.jpg
  • (Arya) Heliconia psittacorum di area parkir hotel citradream Cirebon 2019 1.jpg
  • (Arya) Heliconia psittacorum di area parkir hotel citradream Cirebon 2019 3.jpg

Lihat pula

  • Tanaman hias
  • Heliconia

Referensi

  1. ^ "World Checklist of Selected Plant Families (WCSP)". Heliconia psittacorum L.f., Suppl. Pl.: 158 (1782). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-10-17. Diakses tanggal 2019-9-9.  Periksa nilai tanggal di: |access-date= (bantuan)
  2. ^ "International Plant Names Index". www.ipni.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-05-07. Diakses tanggal 2019-09-09. 
  3. ^ "Heliconia, Bunga Pisang-pisangan yang Mempercantik Taman di Rumah - Semua Halaman - Bobo.Grid.ID". Bobo.ID. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-09-27. Diakses tanggal 2019-09-09. 
  4. ^ "Prospek Cerah Heliconia". Tabloid Sinar Tani (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-08-17. Diakses tanggal 2019-09-09. 

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Heliconia psittacorum.
  • line drawing of Heliconia psittacorum for Flora of Panama Diarsipkan 2023-08-17 di Wayback Machine.
  • photo of herbarium specimen at Missouri Botanical Garden, isotype of Heliconia psittacorum Diarsipkan 2023-08-17 di Wayback Machine.
Pengidentifikasi takson


  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik tumbuhan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s